PEMAKAIAN TANDA ELIPSIS (...)

Tanda Elipsis (...)

1. Tanda elipsis dipakai dalam kalimat yang terputus-putus.
Misalnya:

* Kalau begitu ... ya, marilah kita bergerak.

2. Tanda elipsis menunjukkan bahwa dalam suatu kalimat atau naskah ada bagian yang dihilangkan.
Misalnya:

* Sebab-sebab kemerosotan ... akan diteliti lebih lanjut.
Previous
Next Post »
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di BAHASA INDONESIA

1 comments:

Write comments
Shelvia
ADMIN
delete

Hanya digunakan di tengah sajakah elipsis itu?

Reply
avatar